Pemesanan Sukuk Tabungan ST014 di Bank Muamalat Meningkat

Nasabah mengakses e-flyer Sukuk Tabungan seri ST014 melalui internet banking Bank Muamalat di Jakarta, beberapa waktu lalu. PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat peningkatan pada pemesanan Sukuk Tabungan seri ST014. Hal itu terlihat dari jumlah investor yang tumbuh 73,8% dibandingkan jumlah investor yang memesan sukuk tabungan seri sebelumnya yakni ST013. Begitu pula dari sisi volume, nilainya meningkat 307,5% dibandingkan seri sukuk sebelumnya. Promo berupa cash reward untuk fresh fund menjadi daya tarik bagi nasabah. Selain itu, nasabah pemegang sukuk negara yang sudah jatuh tempo diajak untuk melakukan reinvestasi.

BERITA TERKAIT

KERAJINAN SULAMAN BENANG EMAS

KERAJINAN SULAMAN BENANG EMAS : Perajin menyulam kain kasap hias menggunakan kain dan benang emas di Desa Gampong Cot, Kecamatan…

SIG UMUMKAN RENCANA BUYBACK SAHAM SENILAI Rp300 MILIAR

SIG UMUMKAN RENCANA BUYBACK SAHAM SENILAI Rp300 MILIAR : Karyawan PT SIG melakukan perawatan rutin fasilitas panel surya di area…

TARGET PERTUMBUHAN EKSPOR UMKM

TARGET PERTUMBUHAN EKSPOR UMKM : Pekerja menjemur kain batik di sebuah lapangan desa di Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Selasa (22/4/2025).…

BERITA LAINNYA DI Berita Foto

KERAJINAN SULAMAN BENANG EMAS

KERAJINAN SULAMAN BENANG EMAS : Perajin menyulam kain kasap hias menggunakan kain dan benang emas di Desa Gampong Cot, Kecamatan…

SIG UMUMKAN RENCANA BUYBACK SAHAM SENILAI Rp300 MILIAR

SIG UMUMKAN RENCANA BUYBACK SAHAM SENILAI Rp300 MILIAR : Karyawan PT SIG melakukan perawatan rutin fasilitas panel surya di area…

TARGET PERTUMBUHAN EKSPOR UMKM

TARGET PERTUMBUHAN EKSPOR UMKM : Pekerja menjemur kain batik di sebuah lapangan desa di Kota Pekalongan, Jawa Tengah, Selasa (22/4/2025).…