Nilai Ekspor Indonesia November 2024 Turun 1,70 Persen

Pekerja menggunakan alat berat saat bongkar muat peti kemas di Pelabuhan Ahmad Yani Ternate, Maluku Utara, Rabu (18/12/2024).Badan Pusat Statistik (BPS) mencatat nilai ekspor Indonesia pada November 2024 mencapai 24,01 miliar dolar AS atau turun 1,70 persen dibanding ekspor Oktober 2024 yang mencapai 24,42 miliar dolar AS yang didorong oleh ekspor lemak dan minyak hewani atau nabati sebesar 317,9 juta dolar AS (10,48 persen). NERACA/Antarafoto/Andri Saputra/foc.

BERITA TERKAIT

Yasonna Laoly Diperiksa KPK

Menteri Hukum dan HAM periode 2019-2024 Yasonna Laoly (tengah) tiba untuk menjalani pemeriksaan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Rabu…

PTPN III (Persero) Masuk Lima Besar BUMN dengan Keterbukaan Informasi Publik Terbaik

Neraca, PT Perkebunan Nusantara III (Persero) berhasil meraih penghargaan bergengsi dalam ajang Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024 yang diselenggarakan…

Sukses Jalankan Transformasi Digital, PTPN III (Persero) Raih Penghargaan Indonesia Best Digital Innovation Award 2024

Neraca,  PT Perkebunan Nusantara PTPN III (Persero) sukses menyabet penghargaan Indonesia Best Digital Innovation Award 2024 dengan predikat ‘Very Good’ dari Majalah…

BERITA LAINNYA DI Berita Foto

Yasonna Laoly Diperiksa KPK

Menteri Hukum dan HAM periode 2019-2024 Yasonna Laoly (tengah) tiba untuk menjalani pemeriksaan di Gedung Merah Putih KPK, Jakarta, Rabu…

PTPN III (Persero) Masuk Lima Besar BUMN dengan Keterbukaan Informasi Publik Terbaik

Neraca, PT Perkebunan Nusantara III (Persero) berhasil meraih penghargaan bergengsi dalam ajang Anugerah Keterbukaan Informasi Publik Tahun 2024 yang diselenggarakan…

Sukses Jalankan Transformasi Digital, PTPN III (Persero) Raih Penghargaan Indonesia Best Digital Innovation Award 2024

Neraca,  PT Perkebunan Nusantara PTPN III (Persero) sukses menyabet penghargaan Indonesia Best Digital Innovation Award 2024 dengan predikat ‘Very Good’ dari Majalah…