Puskesmas Libur Minggu?

Ketika ada seorang warga mau berobat ke Puskesmas di Bekasi Timur, Kota Bekasi, pada hari Minggu ternyata tak ada petugas nakes yang berdinasi pada hari Minggu/Libur. Namun seingat saya, fasilitas kesehatan seperti Puskesmas seharusnya tidak termasuk kelompok libur Minggu, mengingat fungsinya sangat penting untuk melayani warga yang kebetulan mau berobat karena sakit pada hari Libur/Minggu. Mohon perhatian Dinas Kesehatan Kota Bekasi untuk memberikan peringatan kepada nakes Puskesmas tersebut.

Sri Hayati, Bekasi Timur

BERITA TERKAIT

Hindari Diskriminasi Tarif KRL

Sehubungan dengan wacana Kementerian Perhubungan menerapkan sistem tarif KRL CommuterLine berbasis nomor induk kependudukan (NIK), hal ini jelas menunjukkan Kemenhub…

NIK Resmi Berlaku di Faskes

Saat ini sosialisasi nomor induk kependudukan (NIK) yang ada di KTP-el masih kurang masif. Ini terbukti masih ada pelayanan fasilitas…

Tarif KRL Perlu Disesuaikan

Kami sebagai pengguna jasa transportasi umum KRL CommuterLine tidak keberatan jika Kemenhub bersama PT KAI akan menyesuaikan tarifnya menjadi lebih…

BERITA LAINNYA DI

Hindari Diskriminasi Tarif KRL

Sehubungan dengan wacana Kementerian Perhubungan menerapkan sistem tarif KRL CommuterLine berbasis nomor induk kependudukan (NIK), hal ini jelas menunjukkan Kemenhub…

NIK Resmi Berlaku di Faskes

Saat ini sosialisasi nomor induk kependudukan (NIK) yang ada di KTP-el masih kurang masif. Ini terbukti masih ada pelayanan fasilitas…

Tarif KRL Perlu Disesuaikan

Kami sebagai pengguna jasa transportasi umum KRL CommuterLine tidak keberatan jika Kemenhub bersama PT KAI akan menyesuaikan tarifnya menjadi lebih…