AIA RAIH EMPAT PENGHARGAAN INSURANCE ASIA AWARDS 2023

Kiri ke kanan. Chief Operating Officer PT AIA FINANCIAL (AIA), Benny Iskandar dan Chief Marketing Officer AIA, Kathryn Parapak bersama Head of Corporate Communication AIA, Lia Merdekawaty dan Head of Customer Care and Service Center AIA, Bryan Anggraita saat menerima penghargaan dari CEO Charlton Media Group, Tim Charlton dalam acara Insurance Asia Awards 2023 yang diikuti oleh seluruh perusahaan asuransi se-Asia Pasifik di Singapura pada Kamis, (27/07). AIA berhasil meraih empat penghargaan dari ajang internasional, Insurance Asia Awards 2023. Keempat penghargaan yang diraih oleh AIA terdiri dari beberapa kategori yaitu: “Social Media Initiative of the Year – Indonesia” untuk kampanye BahagiAIA, “Education Insurance Initiative of the Year – Indonesia” untuk program literasi keuangan AIAPedia, serta “Customer Service Initiative of the Year – Indonesia” dan “Mobile App of the Year – Indonesia” untuk layanan nasabah Tanya Anya. Pencapaian tersebut merupakan bukti dari komitmen AIA untuk terus berinovasi dalam memberikan layanan, produk, serta program yang berfokus pada nasabah, sehingga dapat membantu jutaan keluarga di Indonesia untuk hidup lebih sehat, lebih lama, lebih baik. NERACA/Widi Suparwedi

BERITA TERKAIT

BNI Umumkan Perubahan Jam Operasional, Pastikan Kelancaran Transaksi Perbankan di Bulan Ramadan

Neraca, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mengumumkan perubahan jam operasional sepanjang bulan Ramadan 2025 menjadi lebih singkat.…

PERTUMBUHAN EKONOMI JAWA BARAT

 Pekerja menjual pakaian rajut yang telah selesai di produksi dengan menggunakan aplikasi e-commerce di Sentra Rajut Binong Jati, Bandung, Jawa…

INSURANCE FORUM 2025

Kiri ke kanan. Wakil Ketua I PERDOKJASI dr. Emira E. Oepangat, President Director Prudential Syariah Iskandar Ezzahuddin, Direktur Utama BRI…

BERITA LAINNYA DI Berita Foto

BNI Umumkan Perubahan Jam Operasional, Pastikan Kelancaran Transaksi Perbankan di Bulan Ramadan

Neraca, PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mengumumkan perubahan jam operasional sepanjang bulan Ramadan 2025 menjadi lebih singkat.…

PERTUMBUHAN EKONOMI JAWA BARAT

 Pekerja menjual pakaian rajut yang telah selesai di produksi dengan menggunakan aplikasi e-commerce di Sentra Rajut Binong Jati, Bandung, Jawa…

INSURANCE FORUM 2025

Kiri ke kanan. Wakil Ketua I PERDOKJASI dr. Emira E. Oepangat, President Director Prudential Syariah Iskandar Ezzahuddin, Direktur Utama BRI…